VISI MAN 2 SERAM BAGIAN TIMUR :
TERCIPTANYA MANUSIA TERAMPIL YANG BERKUALITAS, BERMARTABAT SECARA INTELEKTUAL DAN SPIRITUAL
MISI MAN 2 SERAM BAGIAN TIMUR :
·
Menyelenggarakan Pendidikan Secara Profesional
·
Mengembangkan Potensi Akademik dan Non Akademik
·
Membentuk Kader Bangsa Yang Cerdas, Terampil dan Berorientasi Pada Teknologi Informasi
·
Mewujudkan Keteladanan Yang Berakhlakul Karimah
· Mengimplementasikan Ajaran Islam Dalam Civitas Akademik Madrasah